Peranan Tenaga Ahli Specialist P3PD sebagai Agen Perubahan terhadap Keberhasilan Perubahan Perilaku Aparatur Pemerintahan dan Kelembagaan Desa
Pemerintahan desa merupakan ujung tombak dalam penyelenggaraan pemerintahan di tingkat lokal. Keberhasilan sebuah desa dalam membangun, mengelola, dan mengembangkan sumber daya yang dimiliki sangat tergantung pada kualitas aparatur pemerintahan dan kelembagaan yang ada di dalamnya. Untuk mencapai perubahan yang signifikan dalam perilaku dan kinerja aparatur serta kelembagaan pemerintahan desa, peran dari Tenaga Ahli Specialist sebagai […]
Perbedaan peraturan desa, peraturan kepala desa, Surat Keputusan Kepala desa dan peraturan bersama kepala desa
Peraturan desa di Indonesia terdiri dari berbagai jenis yang memiliki fungsi dan tujuan berbeda sesuai dengan konteks dan kebutuhan masyarakat desa. Berikut adalah penjelasan mengenai perbedaan antara peraturan desa, peraturan kepala desa, surat keputusan kepala desa, dan peraturan bersama kepala desa beserta peraturan rujukannya. Peraturan Desa. Peraturan Desa adalah produk hukum yang ditetapkan oleh Kepala […]
Refleksi Rapat Tehnis “Penguatan Sinergitas Antara Pemerintah Provinsi dan Kabupaten Untuk Mewujudkan Desa Maju dan Mandiri“
Pada tanggal 21 Juni 2024, bertempat di Hotel Gran Senyiur Balikpapan, melalui Bidang Pembangunan Desa dan Kawasan Perdesaan DPMD Provinsi Kalimantan Timur menggelar Rapat Tehnis Percepatan Pembangunan Desa Tahun 2024, dengan nmengambil tema “Penguatan Sinergitas Antara Pemerintah Provinsi dan Kabupaten Untuk Mewujudkan Desa Maju dan Mandiri“Kegiatan ini bertujuan untuk membahas langkah-langkah strategis dalam rangka pencapaian […]
Strategi Akselerasi Perubahan Perilaku dalam Tata Kelola Pemerintahan dan Kelembagaan
Strategi Akselerasi Aspek Perubahan Perilaku bagi Aparatur Pemerintahan dan Kelembagaan Desa, dapat memberikan intervensi dan implementasi secara berkelanjutan melalui beberapa aspek , antara lain : Memberikan pelatihan kepemimpinan untuk membangun kemampuan kepemimpinan yang efektif dan inklusif serta pengembangan pemimpin yang dapat memotivasi tim dan mengelola konflik dengan baik, (Pelatihan dan Pengembangan Keterampilan) Mendorong akses dan […]
Perspektif Budaya Disiplin dan Konsistensi dalam Tata Kelola Pemerintahan Desa
Pemerintahan desa merupakan Pondasi utama dalam struktur administratif Indonesia yang memegang peran penting dalam pembangunan dan pengelolaan kehidupan masyarakat lokal. Salah satu elemen krusial yang mendukung efektivitas dan keberlanjutan pemerintahan desa adalah budaya disiplin dan konsistensi dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya. Disiplin merupakan landasan utama yang membangun struktur kuat dalam tata kelola pemerintahan desa. […]
Titik Kritis Terbitnya Peraturan di Desa
Peraturan desa (Perdes) merupakan instrumen hukum yang penting dalam mewujudkan tata kelola desa yang baik dan efektif. Peraturan desa menjadi landasan hukum bagi desa dalam melaksanakan pembangunan desa, mengatur kehidupan masyarakat desa, dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Proses penerbitan peraturan di desa merupakan proses yang penting dan kompleks yang melibatkan berbagai tahap mulai dari perencanaan hingga […]
Pentingnya Perubahan Perilaku bagi Kelembagaan dan Pemerintah Desa dalam Pengelolaan Pemerintahan Desa Yang Berkualitas
Pemerintahan desa memegang peranan vital dalam memastikan kesejahteraan dan kemajuan masyarakat di tingkat lokal. Namun, untuk mencapai tujuan ini secara efektif, perubahan perilaku baik dari pemerintah desa maupun kelembagaan desa menjadi krusial. Perubahan perilaku ini tidak hanya berkaitan dengan cara berpikir dan bertindak, tetapi juga mencakup pengelolaan sumber daya, kebijakan publik, serta pelayanan kepada masyarakat […]





